Rabu, 30 Oktober 2013

Profil Kecamatan Kartoharjo Kabupaten Magetan

GEOGRAFIS KECAMATAN KARTOHARJO

Profil Kecamatan Kartoharjo Magetan
Peta Kecamatan Kartoharjo Magetan
  • Luas Kecamatan Kartoharjo Kabupaten Magetan adalah 25, 03 Km2 dengan ketinggian antara 100 meter dpl sampai 135 meter dpl.

BATAS WILAYAH KECAMATAN KARTOHARJO

  • Sebelah Utara :  Kabupaten Ngawi
  • Sebelat Timur :  Kabupaten Madiun
  • Sebelah Selatan :  Kecamatan Barat
  • Sebelah Barat :  Kecamatan Karangrejo dan Kabupaten Ngawi

PEMERINTAHAN

Kecamatan Kartoharjo Magetan terbagi menjadi 12 desa :
No. Nama Desa/Kel.Luas Wilayah (Km)Kode Pos
1 Klurahan1.7763395
2 Pencol1.5863395
3 Sukowidi3.3563395
4 Kartoharjo3.1463395
5 Ngelang2.6463395
6 Jajar2.4663395
7 Gunungan2.3863395
8 Karangmojo2.2363395
9 Nrahu1.5763395
10 Bayemtaman1.4463395
11 Bayemwetan1.9963395
12 Jeruk1.1063395

12 Desa dalam wilayah Kecamatan Kartoharjo Kabupaten Magetan terbagi menjadi beberapa wilayah lingkungan atau Rukun Warga yaitu :

27 Lingkungan atau Dusun
51 Rukun Warga
204 Rukun Tetangga

Sundul

Artikel Terkait



Comments
0 Comments

Tidak ada komentar:

Posting Komentar